Tag: Covid-19
Begini Cara Cek dan Download Sertifikat Vaksin Covid-19 Secara Online
Pelaksanaan vaksinasi COVID-19 bertujuan untuk memutus rantai penularan penyakit dan menghentikan wabah COVID-19. Vaksin COVID-19 bermanfaat untuk memberi perlindungan tubuh agar tidak jatuh sakit akibat COVID-19 dengan cara menimbulkan atau menstimulasi...
Inilah Perbedaan Antara Rapid Test dan SWAB Test Covid-19
Sebagai upaya untuk menekan penyebaran virus Corona, pemerintah sudah mulai melakukan rapid test dan swab test di beberapa wilayah di Indonesia. Sebenarnya, apa bedanya rapid testdan swab test? Bisakah semua orang menjalani prosedur ini?
Deddy Corbuzier Menangis, Siti Fadilah: Saya Tidak Korupsi Pak, Saya Mati untuk Bangsa
Presenter Deddy Corbuzier mendapat acungan jempol atas kinerjanya mengundang orang-orang berkompeten di Popcast Channel Youtube-nya. Tak disangka, dia bahkan mengunjungi mantan menteri kesehatan Siti Supari Fadilah yang dipenjara karena kasus korupsi.
Fakta Seputar Anak dan Covid-19
Tadi saya nonton IG Live AyahBunda yang menghadirkan narasumber Ketua Umum Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI) Dr. dr. Aman Bhakti Pulungan Sp. A (K). Karena durasi cukup panjang, dan jangka waktu tayangnya terbatas, saya coba buatkan rangkumannya. Semoga...
Penjelasan Ilmiah terkait COVID-19 oleh dr. Moh. Indro Cahyono (ahli virus)
(DI BACA SAMPAI SELESAI BIAR PAHAM DAN JELAS)
Pernafasan Buatan Covid-19
Ditulis oleh seorang perawat yang bekerja dengan ventilator:
Menag: Akan Ada Lonjakan Penularan Corona Jika Warga Salat Ied di Masjid
Menteri Agama Fachrul Razi mengatakan bakal terjadi lonjakan angka penularan virus corona covid-19 jika masyarakat nekat menggelar salat ied Idul Fitri berjamaah di masjid atau lapangan. Hal ini dikatakan Menag berdasarkan prediksi Badan Intelijen Negara...
Sri Mulyani: DKI tidak Punya Dana Bansos Corona, Netizen: Bayar Dulu Utangnya, Bu!
Di situasi darurat akibat wabah Corona (Covid-19) melanda, yang paling dibutuhkan oleh warga masyarakat adalah bantuan, uluran tangan, utamanya dari pemerintah.
Bupati Karawang Tinjau Kesiapan Pendistribusian Bantuan Gubernur Dalam Rangka PSBB
Menteri Kesehatan sudah menyetujui rencana Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) di seluruh Jawa Barat yang diajukan oleh pak gubernur.